Cara Mengubah Kuota Belajar By.U jadi Reguler

3.6/5 – (16 votes)
Cara-Mengubah-Kuota-Belajar-By.U-jadi-Reguler

Cara Mengubah Kuota Belajar By.U jadi Reguler bisa digunakan dengan beberapa cara. Terlebih lagi buat kalian yang sudah mendapatkan kuota belajar 10GB dari By.U dengan harga 10 rupiah saja.

Adapun dalam hal ini, kalian bisa menggunakan HTTP Injector atau HTTP Custom yang bisa kalian unduh dari Play Store. Dan cara ini bisa jadi alternatif ketika kalian tidak memiliki kuota utama, ataupun menghemat kuota yang ada dengan memanfaatkan bug host untuk Kuota Belajar By.U

Namun tentunya, untuk tiap TKP / lokasi akan berbeda. Ada yang mendapatkan speed yang cepat, ada pula yang mendapat speed yang lemot. Intinya, cara ini tidak secara harfiah atau keseluruhan bisa berhasil digunakan oleh pengguna kartu By.U

Dan pada kesempatan kali ini, saya akan mencoba membagikan config untuk mengubah kuota belajar By.U menjadi reguler, dengan 2 Aplikasi. Yakni HTTP Injector, dan HTTP Custom.

Adapun dari kedua Aplikasi ini, sebenarnya sama-sama memiliki fungsi yang sama. Hanya saja, untuk interface atau tampilannya yang berbeda.

Read More

Cara Mengubah Kuota Belajar By.U jadi Reguler

Nah, sebelum masuk ke tutorialnya pastikan kalian sudah mengunduh salah satu dari kedua aplikasi tersebut. Baik itu HTTP Injector ataupun HTTP Custom.

Kalau belum kalian bisa langsung aja klik link dibawah ini untuk mendownload aplikasinya.

Kalau sudah, mari kita masuk ke cara yang pertama.

Mengubah Kuota Belajar By.U dengan HTTP Injector

Setelah menginstall HTTP Injector, kalian bisa mengunduh file config HTTP Injector, untuk megubah kuota belajar By.U menjadi reguler.

Pertama – Setelah di download buka file tersebut, dan pilih Open With menggunakan HTTP Injector

cara-merubah-kuota-belajar-by

Kedua – Setelah berhasil pilih pada START dan kamu akan diminta untuk memilih Server, pilih saja pada CHOOSE SERVER

cara-merubah-kuota-belajar-by-u

Ketiga – Pilih pada Singapore dan pastikan kalian memilih server yang ada button SSH nya

Keempat – Tekan Connect dan atur Remote Proxy dan Secure Shell (SSH) nya seperti berikut

ubah-kuota-belajar-by-u

Terakhir – kamu tinggal START kembali dan tunggu sampai HTTP Injector terhubung.

config-kuota-belajar-by-u

Nah, sampai sini kamu sudah berhasil dan bisa menggunakan kuota belajar seperti kuota reguler untuk keperluan sosmed, chat ataupun yang lain.

Mengubah Kuota Belajar By.U dengan HTTP Custom

Sama seperti menggunakan HTTP Injector, kalian juga harus terlebih dulu menggunakan config HTTP Custom untuk mengubah kuota belajar by u jadi reguler.

Pertama – Setelah file nya di download langsung saja di Open With HTTP Custom

http-custom-ubah-kuota-belajar-by-u

Kedua – Setelah config berhasil di import, kamu tinggal menekan tombol CONNECT seperti biasa

http-custom-merubah-kuota-belajar-by-u

Terakhir – Kamu tinggal menunggu HTTP Custom nya connect, dan kamu bisa langsung menggunakan kuota belajar by.u yang sudah kamu ubah menjadi kuota reguler untuk keperluanmu.

Akhir Kata

Cara ini tidak sepenuhnya berhasil. Terkadang ada saja file config yang tidak bisa connect atau bengong tidak bisa digunakan untuk mengaksess laman internet. Maka dari itu, kalian bisa masuk ke beberapa grup dan channel Telegram, yang sering membagikan config untuk mengubah kuota ataupun internet gratis.

  • Grup Telegram Phreaker – disini
  • Grup Telegram VPNSTORES.NET – disini
  • Channel Telegram Berkas Rumah Config – disini

Semoga bermanfaat.

Related posts