Jenis yang paling umum diketahui ketika akan membeli kawat adalah jenis kawat duri.
Jenis ini merupakan yang sering dilihat karena memang kegunaannya biasanya digunakan pengamanan.
Anda biasanya melihat kawat jenis tersebut digunakan untuk pengamanan di unjuk rasa yang digunakan untuk polisi, mengelilingi untuk pengamanan gudang, sebagai pagar pelindung di perkantoran, area peternakan maupun pertanian agar lebih aman agar hewan peliharaan tidak mudah kabur, dan juga di tempat lainnya.
Fungsi keamanan dari jenis kawat tersebut juga bisa digunakan untuk pengamanan di rumah.
Bagi Anda yang ingin membuat hunian lebih aman tidak ada salahnya untuk bisa memasang kawat berduri tersebut sebagai pagar.
Ketika sudah membelinya bisa untuk memasangnya dengan mengikuti langkah mudahnya sebagai berikut:
- Ketika akan memasang kawat berduri perlu mempersiapkan terlebih dahulu peralatan yang digunakan untuk keamanan. Seperti dapat untuk menggunakan sarung tangan, sepatu bot, pakaian untuk melindungi tubuh, dan juga berbagai peralatan pelindung lainnya untuk bisa meminimalisir resiko kecelakaan dan terluka saat pemasangannya.
- Selanjutnya bisa untuk menentukan lokasi pemasangan kawat tersebut untuk pagar di hunian.
- Pastikan juga untuk bisa mengukur kawat dan lokasi yang akan dipasang, sehingga bisa membelinya dengan ukuran yang tepat dan bisa lebih hemat karena membelinya dengan ukuran yang tepat.
- Selanjutnya bisa untuk membersihkan lokasi tempat yang akan dipasangkan kawat untuk pengamanan hunian untuk membuat pemasangannya menjadi lebih mudah dan lebih cepat.
- Pastikan juga untuk memasangnya dengan menyiapkan tiang penyangga agar bisa menjadi pagar di area yang diinginkan untuk pengamanan hunian.
- Kaitkan kawat perlahan menggunakan alat atau perlu bisa dilas sehingga lebih aman dan kuat.
- Hindari untuk memasang kawat terlalu kuat karena bisa membuatnya lebih cepat renggang dan rusak.
Dengan tips pemasangan mudah tersebut bisa digunakan ketika akan memasang kawat untuk pengamanan di rumah.
Bagi yang ingin membeli kawat duri baja bisa untuk membelinya di toko bangunan terdekat atau juga untuk mendapatkan harga lebih murah bisa langsung di supplier yaitu di Prima Bajaindo Sukses.